Nah, ini lebih jelas yang ditanyakan. Kalau cuma untuk sekedar menghindari kabel yang panjang, maka topologi yang ini sudah bisa :
swicth2 ----> swicth1 ---> roter ---> internet
Jadi lancard di mikrotik bisa dikurangi tinggal 3 aja.
Tapi kalau masalahnya mau bikin biling sendiri2, maka topologinya lebih baik yang ini:
swicth1\
............router ---> internet
swicth2/
Tapi dampaknya mungkin butuh 4 lancard. Sebenarnya pakai 3 lancard juga bisa saja, tapi mungkin akhirnya malah rancu juga pembagiannya karena akhirnya kabelnya jadi ketemu di 1 swicth juga.
Mana yang bisa dipakai? Dua2nya bisa dipakai, tergantung tujuannya mau yang mana yang diutamakan. Ok?